DINAMIKA NEWS

Dinamika News

Bye Bakar Duit, Investor Ungkap Startup yang Sudah Cetak Laba
Image June 8, 2022 DINAMIKA NEWS dinamika Jakarta, CNBC Indonesia – Managing Partner East Ventures Willson Cuaca mengungkapkan startup apa saja yang telah membukukan profit. Hal ini diketahui melalui unggahan LinkedIn Willson. “Ada musim panas dan ada musim dingin. Beberapa perusahaan berjalan dengan baik, sedangkan beberapa perusahaan tidak bisa melaluinya dengan baik,” tulis Willson, dikutip Rabu (8/6/2022). Seperti diketahui, belakangan industri startup memang sedang dilanda badai. Banyak dari startup yangDetails
Ini Jeroan 5 Saham yang Terancam Didepak Dari BEI!
Image June 8, 2022 DINAMIKA NEWS dinamika Jakarta, CNBC Indonesia – Ada 5 emiten saham yang terancam terdepak alias delisting dari pencatatan di Bursa Efek Indonesia (BEI). Kelima emiten tersebut adalah PT Armidian Karyatama Tbk (ARMY), PT Ratu Prabu Energi Tbk (ARTI), PT Envy Technologies Indonesia Tbk (ENVY), PT Panasia Indo Resources Tbk (HDTX) dan PT Cottonindo Ariesta Tbk (KPAS). Saham ARMY telah disuspensi perdagangannyaDetails
Duh! Terancam Delisting, Sritex Rugi Rp 15,66 Triliun
Image May 31, 2022 DINAMIKA NEWS dinamika Jakarta, CNBC Indonesia – Raksasa tekstil Tanah Air yang terancam delisting atau dihapus dari papan perdagangan bursa, PT Sri Rejeki Isman Tbk (SRIL) alias Sritex, melaporkan rugi bersih hingga US$ 1,08 miliar atau setara dengan Rp 15,66 triliun rupiah (asumsi kurs Rp 14.500/US$) sepanjang tahun 2021 lalu. Angka kerugian tersebut membengkak dari semula masih mencatatkan keuntungan US$ 85,32 jutaDetails
Terungkap! Biang Kerok yang Bikin Startup Rentan PHK Karyawan
Image May 31, 2022 DINAMIKA NEWS dinamika Jakarta, CNBC Indonesia – Banyak startup yang dilaporkan melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) secara massal pada karyawannya. Bendahara Asosiasi Modal Ventura untuk Startup Indonesia (Amvesindo) Edward Ismawan Chamdani mengatakan fenomena ini merupakan hal biasa. Dia yang juga menjabat Managing Partner Ideosource Venture Capital mengatakan PHK merupakan bagian dari keputusan bisnis yang belum tepat. Edward juga menyatakan tak kagetDetails
Warning Ponsel Jadul, Indosat Matikan Sinyal 3G Akhir Tahun
Image May 31, 2022 DINAMIKA NEWS dinamika Jakarta, CNBC Indonesia – Indosat Ooredoo Hutchison (IOH) memperkirakan shutdown 3G akan selesai pada akhir tahun ini. Hal ini disampaikan oleh Director & Chief Regulatory Officer IOH, Danny Buldansyah. Dia menjelaskan untuk iM3 sudah hampir 100% untuk mematikan 3G, sedangkan pada Tri mendekati 70%-80%. “Untuk iM3 udah hampir 100% 3G shutdown, yang Hutchison setelah integrasi saat ini mendekati 70%-80%. AkhirDetails